Liputan Kegiatan

Pondok Pesantren At-Taqwa Depok

Liputan Kegiatan | Ponpes At-Taqwa Depok
Liputan Terbaru
| 13 January 2026

CICIT HAMKA, SANTRI SMA AT-TAQWA DEPOK JADI PEMATERI UTAMA SEMINAR LITERASI DI ALAZKA

Farrel Ahmad Wijaksana (18 Tahun), santri SMA Pesantren At-Taqwa Depok, menjadi pemateri utama dalam seminar literasi di Perguruan Al-Azhar Kelapa Gading (Alazka). Seminar itu berlangsung Senin (12/1/2026), bertajuk “Bincang Literasi dan Riset“.

Oleh:

Read more →
Liputan Kegiatan | Ponpes At-Taqwa Depok
08 December 2025

Ke Surakarta, Mengenal Nilai Penting ...

Santri 3 SMP Pesantren At-Taqwa Depok, pada Senin (24/11/25), mengunjungi Museum Radya Pustaka Surakarta. Museum itu memiliki koleksi yang terdiri dari arca berbahan batu dan perunggu, keris, gamelan, serta naskah-naskah kuno.

Selengkapnya →
Liputan Kegiatan | Ponpes At-Taqwa Depok
04 December 2025

Di IIUM Kuala Lumpur, Santri ...

Santri SMP Pesantren At-Taqwa Depok, Hanzolah (17 tahun), pada Jumat (17/11/2025), memaparkan pandangan kritis Syed Muhammad Naquib Al-Attas tentang konsep Universitas Barat. Gagasan itu ia sampaikan di di International Islamic University of Malaysia (IIUM).

Selengkapnya →
Liputan Kegiatan | Ponpes At-Taqwa Depok
04 December 2025

Santri SMA At-Taqwa Ingatkan Asas ...

Pada sebuah sesi kunjungan ilmiah di Rumah Hamka Malaysia (RUHAMA) pada Ahad (16/11), santri Pesantren At-Taqwa Depok berusia 17 tahun, menegaskan kembali makna kemajuan peradaban dengan merujuk kepada pemikiran Mohammad Natsir.

Selengkapnya →
Liputan Kegiatan | Ponpes At-Taqwa Depok
03 December 2025

Masuk Final Lomba Karya Tulis ...

Santri Pondok Pesantren At-Taqwa Depok, Qotrunnada Karima, cukup sukses mengharumkan nama almamater At-Taqwa Depok. Ia masuk final lomba Karya Tulis Ilmiah (KTI) yang diselenggarakan SMAI Al-Azhar Kelapa Gading, Jakarta Utara pada Kamis, 27 November 2025.

Selengkapnya →
Agenda Terdekat
  • 23-24 Juni 2025
  • Micro Teaching Shoul-Lin 2

  • 17 Oktober 2025
  • Mulai Pendaftaran Santri Baru

  • 24 Oktober 2025
  • Rihlah Ilmiah Santri PRISTAC ke Pandaan Jawa Timur

  • 10 November 2025
  • Rihlah Ilmiah Santri ATCO 2 ke Kuala Lumpur Malaysia

AT-TAQWA DEPOK
Jl. Usman Hasbi, RT.04 RW 04 Jatimulya, Cilodong - Depok
info@attaqwa.id
(+62)856 0980 9086