Liputan Kegiatan

Pondok Pesantren At-Taqwa Depok

Liputan Kegiatan | Ponpes At-Taqwa Depok
Liputan Terbaru
| 18 November 2024

Sudah Setengah Abad, Prof Al-Attas Ingatkan Dampak Buruk Rusaknya Ilmu, Bagaimana Kondisi Umat Sekarang

Cendekiawan Malaysia terkemuka Prof. Madya Dr. Khalif Muammar A. Harris menegaskan bahwa, kini, Kerusakan Ilmu (Confusion of Knowledge) dan Hilang Adab (Loss of Adab) masih menjadi masalah inti umat Islam yang mesti terus menjadi sorotan.

Oleh: Fatih Madini (Mahasiswa STID Mohammad Natsir)

Read more →
Liputan Kegiatan | Ponpes At-Taqwa Depok
17 November 2024

Mengkritisi Orientalis Yahudi, Santri At-Taqwa ...

Jennerhaq Farabi (17 tahun), santri Pesantren At-Taqwa Depok, memaparkan makalahnya di Kampus Universiti Teknologi Malaysia (UTM), Kuala Lumpur pada Kamis (16/11/2024). Makalah yang berjumlah 15 halaman itu diberi judul “Kritik Pemikiran Ignaz Goldziher Tentang Qiraat ...

Selengkapnya →
Liputan Kegiatan | Ponpes At-Taqwa Depok
16 November 2024

Teliti ChatGPT, Santriwati At-Taqwa Depok ...

Di samping dampak positif, hadirnya ChatGPT menyimpan dampak negatif yang perlu diperhatikan. Kritik atas kekurangan yang diberkan ChatGPT inilah yang kemudian dikaji secara serius dalam penelitian Rafa Elzahira, santriwati Pesantren At-Taqwa Depok. Hasil penelitiannya dipresentasikan ...

Selengkapnya →
Liputan Kegiatan | Ponpes At-Taqwa Depok
14 November 2024

Santri At-Taqwa Depok Kunjungi Perpustakaan ...

Para Santri PRISTAC (setingkat SMA) Pesantren At-Taqwa Depok, pada Jum’at sore (8/11) mengunjungi Perpustakaan Ahmad Hassan, tokoh pergerakan dan pendidikan Islam sekaligus guru utama Pahlawan Nasional Mohammad Natsir.

Selengkapnya →
Liputan Kegiatan | Ponpes At-Taqwa Depok
12 November 2024

Puluhan Pelajar SMA Indonesia Siap ...

Puluhan Pelajar SMA Indonesia menyatakan siap untuk presentasi makalah selama rihlah ilmiah ke Malaysia (12-21/11/24). Mereka mewakili empat lembaga pendidikan Islam: Pesantren At-Taqwa Depok, SMA Islam Insan Cendekia Baitul ‘Izzah Nganjuk, Sekolah Islam Athirah Bone, ...

Selengkapnya →
Agenda Terdekat
  • 3 - 16 November 2024
  • Program Mondok Santri PADI

  • 12 - 22 November 2024
  • Rihlah Ilmiah (ATCO) Goes To Malaysia

  • 22 November 2024
  • Penjemputan Santri Rihlah Ilmiah (Pandaan)

  • 29 November - 1 Desember 2024
  • Perpulangan Bulanan (November 2024)

AT-TAQWA DEPOK
Jl. Usman Hasbi, RT.04 RW 04 Jatimulya, Cilodong - Depok
info@attaqwa.id
(+62)856 0980 9086